Cara Mengirim File Data Dengan Fitur Mi Drop MIUI Xiaomi Terbaru 2017

Cara Mengirim File Data Dengan Fitur Mi Drop MIUI Xiaomi Terbaru 2017

 Cara Mengirim File Data Dengan Mi Drop Xioami Dengan Cepat dan Mudah - Sebelumnya saya ingin mengucapkan selamat datang untuk kamu yang sudah berkunjung di /blog ini.    
Blog ini merupakan sebuah sarana dan media untuk berbagi berbagai tips trik tutorial serta berbagai game dan aplikasi lainnya untuk Android. Pada artikel ini saya akan memberikan tutorial tentang bagaimana cara untuk transfer file baik berupa foto, video, ataupun lagu dan lain-lain dengan waktu yang cepat serta singkat melalui mi drop. Mungkin anda bertanya-tanya apa itu Mi Drop ?? dimana saya akan mendapatkan aplikais tersebut. Jawabanya yaitu tentunya harus melakukan update ke versi terbaru yaitu MIUI 7 untuk bisa menikmati fitur baru ini.
Cara Mengirim File Data Dengan Fitur Mi Drop MIUI Xiaomi Terbaru




Dengan adanya Mi Drop ini memberikan kemudahan pagi para pengguna Xiaomi untuk berbagi file dalam jumlah yang besar dengan sangat cepat , Fitur ini sama halnya dengan ShareIt tetapi Mi Drop khusus untuk Xiaomi sehingga Fitur ini merupakan fitur yang isitmewa yang hanya dimiliki oleh Xiaomi .Mi Drop Menggunakan Wifi Direct sehingga transfer File lebih cepat dibandingkan menggunakan bluetooth

Cara Menggunakan Mi Drop di Xioami

    Pertama, Pastikam Xiaomi kamu sudah pada versi MIUI 7
    Kemudian Pada layar Home swip down , aktifkan Mi Drop
    Lalu Masuk ke File Manager dan Filih Pile yang akan di kirim
    Pilih Kirim dengan Mi Drop
    Cari Perangkat yang akan menerima File ( device yang akan menerima juga harus aktif Mi Dropnya)
    Selesai

Saya rasa cukup mudah untuk menggunakan Mi Drop untuk kamu yang sekalipun awam tentang gadget. Semoga dengan adanya Cara Mengirim File Data Dengan Fitur Mi Drop MIUI Xiaomi Terbaru kamu dapat terbantu dalam hal kirim mengirim file dan data dengan Mi Drop. Semoga bermanfaat dan sampai jumpa di artikel menarik lainnya hanya di Tutorial id7.

Dapatkan Tips Menarik Setiap Harinya!

  • Dapatkan tips dan trik yang belum pernah kamu tau sebelumnya
  • Jadilah orang pertama yang mengetahui hal-hal baru di dunia teknologi
  • Dapatkan Ebook Gratis: Cara Dapat 200 Juta / bulan dari AdSense

0 Response to "Cara Mengirim File Data Dengan Fitur Mi Drop MIUI Xiaomi Terbaru 2017"

Post a Comment

Catatan Untuk Para Jejaker
  • Mohon Tinggalkan jejak sesuai dengan judul artikel.
  • Tidak diperbolehkan untuk mempromosikan barang atau berjualan.
  • Dilarang mencantumkan link aktif di komentar.
  • Komentar dengan link aktif akan otomatis dihapus
  • *Berkomentarlah dengan baik, Kepribadian Anda tercemin saat berkomentar.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

loading...